Sudah lama aku mengetahui bahwa ada masjid termegah di
Negara tepatnya di Abu Dhabi.Niatku suatu saat nanti diriku ingin
mengunjunginya.Namun karena kesibukanku di Dubai membuatku hampir lupa dengan
niatku tersebut.
Setahun berselang ternyata Allah swt menuntunku untuk
bekerja di Abu Dhabi tepatnya sejak tanggal 23 Maret 2015 menempati sebuah
pulau nan indah bernama Al Reem Island.
Keinginanku untuk mengunjungi masjid termegah itu kembali mengusikku lagi.
Keinginanku untuk mengunjungi masjid termegah itu kembali mengusikku lagi.
Tanggal 8 April 2015 aku bersiap-siap mengunjungi Syekh Zayed Grand Mosque.Sengaja kupakai bus karena diriku ingin mengenal lebih dekat dengan kota Abu Dhabi sebagai capital city of UAE.
Dari Al Reem Island dirku mengambil bus no 7 lalu berganti dengan bis 52 yang menuju daerah(musafah bridge )
lalu berganti dengan bis no 54 dan turun tepat diseberang Syekh Zayed Grand
Mosque.
Mataku benar-benar terpana menyaksikan keagungan masjid
tersebut.Mesjid yang di bangun atas permintaan Syeikh Zayed bin sultan Al
Nahyan yang menginginkan adanya perpaduan sejarah Islam dan arsitektur modern serta bisa mempersatukan muslim
seluruh dunia.Mesjid yang dibangun sejak tahun 1996 sampai tahun 2007.Luasnya
290 meter x 420 meter(960 feet x 1,380 feet) melebihi 12 hektar untuk seluruh
area masjid.
Biasanya tatkala sholat Jum’at bahkan Idul Fitry/Adha bisa dipenuhi lebih
dari 40.000 orang.Mesjid ini terletak disebelah timur minarets.
Untuk bagian arsitektur dan bahan-bahan pembangunan masjid
itu di ambil dari negara Italia,German,Turkey,Moroco,Pakistand,Malaysia,
China,Inggris,New Zealand,Yunani,dan UAE sendiri.
Lebih dari 3000 pekerja dengan memakai 38 perusahaan kontraktor.
Mereka menggunakan batu marble,batu emas semi precious,crystal,
dan ceramic.
China,Inggris,New Zealand,Yunani,dan UAE sendiri.
Lebih dari 3000 pekerja dengan memakai 38 perusahaan kontraktor.
Mereka menggunakan batu marble,batu emas semi precious,crystal,
dan ceramic.
Pembangunan masjid itu terinspirasi dari arsitektur masjid Persia,
Mughal dan Moorish seperti masjid Badshabi di Lahore Pakistan dan
masjid Hasan II di Casablanca.
Mughal dan Moorish seperti masjid Badshabi di Lahore Pakistan dan
masjid Hasan II di Casablanca.
Disebelah minaret timur dan utara terdapat perpustakaan
dengan terdapat berbagai macam buku-buku classic berisi ilmu pengetahuan
sipil,Arts,Caligraphy,coins yang berusia 200 tahun.
sipil,Arts,Caligraphy,coins yang berusia 200 tahun.
Syeikh Zayed Grand Mosque terletak di Shaikh Rashid Bin
Saeed Al Maktoum Street,Al Khaleej Al Arabi Street.Sebagai penghargaan terhadap
syeikh Zayed Sultan al Nahyan maka masjid tersebut diberi nama Syeikh Zayed
Grand Mosque.
Tempat peristirahatan terakhir Syeikh Zayed pun terdapat di ground floor masjid tsb.
Syeikh Zayed Grand Mosque benar-benar mempesona sehingga
mempesona para wisatawan manca Negara.Namun ada aturan ketat bahwa tidak bisa
sembarangan orang masuk ke masjid tersebut terutama untuk kaum wanita.Mereka
diharuskan berpakaian sopan yaitu memakai abaya(pakaian khas moslem/jilbab).Dan
mau tak mau mereka harus keluar kocek untuk membeli Abaya tersebut di daerah
masjid tersebut.
So jangan heran jika banyak bule-bule yang berpakaian jilbab dengan keunikannya karena tak terbiasa berbusana muslim.Bahkan mereka berselfie ria dengan busana terbarunya tersebut.
********************
Al Reem Island,18 April 2015
Andrealca Nhordeeniz
Al Reem Island,18 April 2015
Andrealca Nhordeeniz
0 komentar:
Posting Komentar